>http://Yayberry.blogspot.com<
Para peneliti dari University of Scranton menemukkan kurma dan buah-buah kering lainnya sangat kaya akan antioksidan yang bernama polyphenol, serta serat. The American Cancer Society menyarankan kita untuk mengonsumsi 20-35 gram serat pangan (dietary fiber) setiap harinya. Dan serat pangan ada yang larut dan tidak larut.
Kandungan potasium dalam kurma juga menyodorkan manfaat bagi kesehatan kita. Tubuh membutuhkan asupan potasium untuk mencegah terjadinya kontraksi otot. Potasium merupakan mineral penting bagi tubuh untuk melindungi otot jantung, serta menjaga kesehatan proses metabolisme tubuh dan memastikan sistem saraf tetap berfungsi dengan baik. Plus, potasium juga mampu membuat tubuh melenyapkan sodium, dan secara otomatis akan menurunkan tekanan Darah Tinggi.
Sumber : Kompas Mobile
1 komentar:
wuih berarti cuocok nie buat kuli kaya saya ... he he hemakasih infonya
Posting Komentar
Mohon Maaf, Komentar yang Tidak Sesuai dengan postingan tidak akan ditampilkan ya (^,^)v
Hatur Thank You untuk Attentionnya
Have a Blessed Day (~,^)